Perbedaan komunikasi nonverbal di kalangan bangsa-bangsa eropa cukup rumit. Bagi pengamat orang rusia mungkin terlihat sedikit kaku. Orang rusia jarang member informasi nonverbal, komunikasi nonverbal orang rusia sangat minim. Mereka seperti tidak berekspresi, tampak kosong dan tidak tertarik. Ini adalah citra orang rusia menurut orang luar, padahal dalam kehidupan pribadi mereka adalah orang yang ekspresif. berbalik dengan orang rusia yang tidak ekspresif orang italia cenderung lebih ekspresif, mereka selalu menggunakan bahasa nonverbal dalam memberikan informasi, menggunakan tangan dan sebagainya. Orang inggris menganggap bahwa orang italia adalah orang yang ekspresif dan selalu bersemangat, tetapi sebaliknya orang italia menganggap bahwa orang inggris sangat pendiam.
Minggu, 09 Januari 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
bagus sya suka....
BalasHapusmaju terus http://eastblue-dream.blogspot.com